
Tiga Serangkai University Mendukung Semangat Kampus Kolaborasi Industri
Teaching factory berbasis kolaborasi industri dirancang untuk menjembatani kesenjangan antara teori yang diajarkan di institusi pendidikan tinggi dengan kebutuhan nyata di dunia industri.